Pintu Tol GTO

P

Pintu gerbang tol (gto gerbang tol otomatis) fungsinya agar mempercepat proses pembayarab tol dengan kartu uang. Kita harus mengisi kartu kita (top up) jika saldonya sudah hampir habis.
Nah masalah utama dari GTO, bagus sih maksudnya, adalah agar orang yang ngga punya kartu jangan masuk. Sehingga jalur itu jadi jalur privilage.
Jreng-jreng kalau ternyata di depan kita ada mobil yang habis kartunya atau ngga bawa / punya kartu.
Beberapa kejadian akhirnya dia mundur di keramaian. Yang sue yang di belakangnya. Mau cepet malah jadi super lama. Kadang ada mobil lain yang baik yang ngasih pinjem kartunya.

Nah usul sih ada yang jual di dekat yang seperti itu. Tambahin aja 30.000 lebih mahal misalnya.

Kalau mau pengguna kartu  cepat bertambah banyak… Gimana kalau dikasih discount banyak? Sehingga user lebih mau pakai.

image

Btw… Hari ini macet Jakarta…

image

Padahal udah homesick… Semangat!!

About the author

Mico Wendy

Saya suka membaca buku, mencoba hal baru, berpetualang, dan traveling. Co-Founder AnakBisa.com. www.konsep.net / www.netdesain.com.

Add Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

By Mico Wendy

Mico Wendy

Saya suka membaca buku, mencoba hal baru, berpetualang, dan traveling. Co-Founder AnakBisa.com. www.konsep.net / www.netdesain.com.

Get in touch